Advertising Agency Bandung

bandung.jpg

Kota kembang, dimana pemuda-pemudinya dikaruniai kreativitas yang mengagumkan. Tempat lahirnya industri kreatif yang saat ini sudah menguasai Indonesia, termasuk industri kreatif dalam bidang periklanan atau advertising. advertising agency bandung mungkin hanya ada sedikit saat ini, tapi produk iklan yang mereka hasilkan tak bisa dipandang sebelah mata. Kenapa itu terjadi? Karena sebagian besar advertising agency bandung mengerti akan creative thinking process atau langkah-langkah dalam pembuatan iklan.

Langkah awal dalam proses pembuatan iklan adalah menentukan gagasan utama tentang apa yang ingin disampaikan tentang produk/layanan tersebut. Langkah selanjutnya adalah menentukan target market, dengan kata lain kepada siapa produk atau jasa ditujukan. Bagian tersulit dari langkah-langkah tadi adalah bagaimana cara menyampaikan iklan. Disini tidak hanya terbatas dari bagian fisik iklan tersebut, akan tetapi harus mencangkup keseluruhan rencana dan strategi yang telah dituangkan ke dalam sebuah iklan. Pada bagian biasanya advertising agency selalu terjebak di dalam keadaan writer’s block, atau blank canvas. Namun yang terpenting adalah bagaimana menyampaikan iklan tersebut, bukan dari bagus tidaknya iklan tersebut. Ada 2 konsep untuk membuat iklan yang baik. Yang pertama adalah Keep It Simple, maksudnya bagaimana cara advertising agency mampu menyampaikan inti dari iklan tersampaikan dengan singkat, jelas, dan padat kepada calon konsumennya.

Itulah alasan kenapa advertising agency bandung bisa menghasilkan produk iklan yang unik dan menarik yang mampu menarik minat para perusahaan yang ingin produknya diiklankan dengan tujuan meningkatkan penjualan perusahaan

Previous
Previous

Advertising Agency di Bandung

Next
Next

Social situation