Susu gandum pertama yang lahir di Asia!

Berawal dari masa pandemi, Benedict Lim menciptakan susu gandum yang lebih creamy dan lebih malty daripada susu plant-based lainnya.

Banyak yang mengira, OATSIDE asli produk buatan luar negeri.  Fyi, OATSIDE diproduksi di Bandung, Indonesia dengan menggunakan gandum asli dari Australia. OATSIDE adalah brand susu oat pertama yang lahir dari Asia yang memegang kendali penuh atas seluruh proses produksi, mulai dari bulir gandum hingga menjadi susu gandum. OATSIDE menghilangkan semua hal yang tidak baik, dengan berfokus pada bahan baku berkualitas terbaik yang dapat diperoleh.

OATSIDE berhasil menguasai market leader dan menjadi susu nabati pertama di Asia!

Terbuat dari gandum, OATSIDE mengandung beta glukan yang baik untuk kesehatan jantung, mengurangi kolesterol, meningkatkan kekebalan tubuh, serta memiliki kandungan lemak jenuh yang rendah. OATSIDE menjadi susu gandum ramah lingkungan untuk Fripipel yang alergi susu dan tersedia dalam bentuk mini pack. Kini OATSIDE terus berkembang di negara lain di Asia, mencakup Jepang, Korea, Thailand, Filipina, Malaysia, Singapura, dan Cina.

OATSIDE sebagai bukti nyata salah satu brand yang berhasil mempelajari kebutuhan customer

Jeje

Being an account executive at Start Friday Asia, Jessica has the primary day-to-day responsibility for an ongoing business relationship with a client. Jessica also may contact a client to introduce new products and services. That may involve arranging for technical and design.

Previous
Previous

Pentingnya Membangun Business Branding: Ternyata Ini Manfaatnya!

Next
Next

Selalu Trending Hingga Menjadi Youtuber No. 1 Dunia: Berapa Pendapatan Mr. Beast?